IyahAvatar border
TS
Iyah
India Hadapi Reaksi atas Pemblokiran Internet
Quote:



New Delhi (AFP/ANTARA)  India berupaya untuk memblokir konten online yang diduga pemicu ketegangan etnis pada Jumat yang dijelaskan oleh pakar Internet sebagai sangat tidak kompeten dan benar-benar ilegal.


Pemerintah selama sepekan telah memerintah penyedia layanan Internet untuk memblokir 309 halaman situs, gambar dan jaringan-jaringan pada situs termasuk Facebook, Twitter, Wikipedia, saluran berita ABC Australia dan Al-Jazeera yang berbasis di Qatar.


Perintah itu adalah usaha untuk menghentikan penyebaran materi yang meradang dan rumor bahwa Muslim merencanakan menyerang pelajar dan pekerja yang telah bermigrasi dari daerah timur laut untuk tinggal di Bangalore dan kota-kota selatan lainnya.


Tapi pengguna Twitter, ahli hukum dan analis mengkritik pendekatan pemerintah tersebut.


Di antara konten yang diblokir adalah foto-foto dari Myanmar di British Daily Telegraph, parodi akun Twitter Perdana Menteri Manmohan Singh dan puluhan video Youtube.(kn/ml)
Quote:


Quote:


Quote:
0
2.6K
66
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan