Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

fellgreyAvatar border
TS
fellgrey
SEREM! Pesawat Jet Supersonic F-11 TIGER,"MENEMBAK" Jatuh Dirinya Sendiri!



emoticon-Forum Music_FELLGREY OFFICIAL THREAD_emoticon-Forum Music


SEREM! Pesawat Jet Tempur F-11 TIGER,"MENEMBAK" Jatuh Dirinya Sendiri!






Jaman dulu memang bisa dibilang dimana jamannya banyak teknologi canggih yang masih dalam tahapan dikembangkan dan mencari dampak serta efek yang ditimbulkan dari teknologi tersebut,
dan ini termasuk dalam dunia penerbangan saat itu,tahun 1950-an pesawat-pesawat jet mengalami masa pertumbuhan yang cepat,
berbagai instansi,pabrikan dan para ahli penerbangan berlomba-lomba menciptakan pesawat-pesawat jet yang memiliki kemampuan tinggi,termasuk untuk pesawat tempur,para instansi milter dari beberapa negara maju memang lagi gencar-gencarnya untuk melengkapi kemampuan sektor udara mereka,
contohnya inggris dengan pesawat gloster javelinnya atau amerika dengan GRUMMAN F-11 TIGER nya....



Nah,khusus seri pesawat GRUMMAN F-11 TIGER ini,ada sedikit fakta menarik gan,
soalnya dari beberapa artikel yang ane baca,pada tahun 1956 diberitakan kalo pesawat jet fighter grumman f-11 ini ternyata pernah kerusakan parah pada mesin dan kaca depan pilotnya pecah kemudian terlepas,hal ini disebabkan karena pesawat tersebut "TERTEMBAK" oleh peluru dari senjatanya sendirinya emoticon-Hammer (S)
pertanyaan,lah kok bisa?


Jadi ceritanya begini gan,seri grumman F-11 Tiger sama seperti semua pesawat dari tipe Grumman memang dinamai dengan nama binatang dari keluarga harimau,
Pesawat ini memang terbilang memiliki kecanggihan,sangat cepat dan gesit.
dari sejarahnya,F-11 tiger ini juga menjadi pesawat tempur supersonik kedua yang dimiliki angkatan laut amerika yang diklaim mampu menempuh jarak 843 mil per jam.
Tetapi kecepatan yang menakjubkan ini menjadi salah satu petaka dalam salah satu pengujiannya.



Kejadian aneh sekaligus agak konyol ini terjadi pada 21 September 1956 gan,
seperti yang dijelaskan oleh DataGenetics,seorang pilot penguji Grumman yang menerbangkan sebuah F-11 Tiger di lepas pantai Long Island menurunkan hidung pesawat sekitar 20 derajat dan mengarahkannya ke tempat yang kosong di laut.
kemudian dia melepaskan tembakan sekitar empat detik dari meriam Colt Mk.12 20 milimeter dan pesawat terus menukik dengan kecepatan tinggi.
Semenit kemudian,kaca depannya tiba-tiba pecah kemudian terlepas dan mesinnya mulai membuat suara-suara aneh,
dalam situasi tersebut pilot mencoba kembali ke lapangan terbang Grumman’s Long Island.



Pilot penguji awalnya menduga pesawatnya menabrak burung,namun penyelidikan kecelakaan tersebut mengungkapkan penyebab lain.
yaitu saat terbang menukik dengan cepat,pilot benar-benar terbang di jalur peluru 20 milimeter miliknya sendiri.
peluru itulah yang akhirnya menghancurkan kaca pesawat serta merusak mesin emoticon-Hammer (S)

Kondisi pesawat memang mengalami kerusakan pada mesin dan juga pilotnya terluka parah akibat insiden itu,
tapi setelah perawatan intensif beberapa bulan kemudian sang pilot bisa kembali melakukan penerbangan....



Gokil nih pesawat supersonik kecepatannya bisa melebihi kecepatan peluru,
logis juga sih,intinya peluru itu melambat,sedangkan pesawat malah tambah kenceng emoticon-Cool








emoticon-rose Ditunggu Komennya Ya Gansis....emoticon-rose






emoticon-Rate 5 Star emoticon-Rate 5 Star emoticon-Rate 5 Star


"Dari sebuah game semua berawal"
--------------------------------------
Tulisan : fellgrey
referensi : https://www.popularmechanics.com/military/aviation/a27967/the-fighter-plane-that-shot-itself-down/
Pic : google
emoticon-rose
servesiwi
servesiwi memberi reputasi
7
16.7K
114
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan