Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sekepingcokelatAvatar border
TS
sekepingcokelat
Si Kuning dan manfaat luar biasanya untuk tubuh. Yuk hidup sehat!


Buah memang selalu punya manfaat tersendiri bila kawan sumber rajin mengonsumsinya. Salah satunya adalah buah pisang, yang tergolong buah tropis. Buah berbentuk lonjong dan berwarna kuning ini bisa diolah dari mulai digoreng, dibuat menjadi kue, atau menjadi minuman.

Dan ternyata nih, dilansir dari brightside.com dengan mengonsumsi pisang kita bisa mendapatkan 8 manfaat yang luar biasa bagi tubuh dan mental kita lho.



1. Mencegah Penyakit Ontologis
Pisang mengandung protein tertentu (tumor necrosis factor) yang membantu mencegah kondisi onkologis.

2. Mengurangi Kram
Kekurangan mineral adalah penyebab umum kejang otot pergelangan kaki. Dengan mengonsumsi produk kaya kalium dan magnesium seperti pisang, Kawan sumber bisa mencegah kram otot. Itu sebabnya banyak atlet yang mengonsumsi pisang.

3. Mencegah Penyakit Ginjal
Makanan yang mengandung kalium cukup membantu mencegah terjadinya batu ginjal. Menurut sebuah penelitian, konsumsi pisang secara teratur juga dapat menurunkan kemungkinan kerusakan pada ginjal sebesar 40%.



4. Mengurangi Kolestrol
Kolesterol adalah penyebab utama penyumbatan vaskular, yang menyebabkan aterosklerosis. Pisang mengandung phytosterols yang membantu mengurangi kadar kolesterol dalam darah dan menjaga kesehatan sistem pembuluh darah.

5. Menyehatkan Perut / Lambung
Pisang dianjurkan untuk mereka yang memiliki penyakit 'maag'. Karena pisang mengandung enzim khusus yang meningkatkan sekresi lendir yang melindungi dinding perut.



6. Membantu Membangun Mood
Pisang mengandung dopamin - "hormon kebahagiaan" - bersama dengan vitamin B parsial yang secara positif mempengaruhi sistem saraf. Jadi kalau kawan sumber sedang merasa sedih, coba konsumsi pisang.

7. Mengurangi Diabetes
Pisang memiliki jenis pati resisten di dalamnya yang membantu memperbaiki kondisi seseorang dengan tipe diabetes mellitus 2. Perlu dicatat, pisang hijau mengandung lebih banyak zat ini. Pisang hijau dengan ukuran rata-rata memiliki 12,5 gram pati di dalamnya, sementara yang matang hanya mengandung sekitar 5 g.



8. Membantu Menurunkan Badan Badan
Dengan mengonsumsi pisang, mencegah penambahan lemak di tubuh kita dan meningkatkan pengeluaran energi, yang bisa sangat membantu untuk menurunkan berat badan.



Selama ini ane jarang makan pisang, tapi abis baca ini kayanya kudu dirajinin emoticon-Cool
0
1.2K
10
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan