Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sisca2490Avatar border
TS
sisca2490
Tips Lancar Berbisnis Tanpa Resign Dari Kantor

sumber: google.com


Jakarta - Mungkin sebagian dari kamu ingin memiliki bisnis sampingan. Apalagi jika bisnis tersebut ternyata merupakan hobi kamu. Tentu saja pastinya kamu tidak ingin keluar dari pekerjaan yang merupakan penghasilan utama kamu. Namun, kamu juga tetap ingin lancar berbisnis.

Tentunya keduanya haruslah beriringan. Lalu bagaimana tipsnya? Berikut dikutip dari Okezone.

Perkuat landasan berbisnis
Saat ingin mulai serius dalam berbisnis, pastikan terlebih dahulu bahwa kamu memiliki motivasi yang kuat. Misalnya saja kamu memang ingin menjadi bos pada perusahaan yang dibuat sendiri, atau mungkin kamu memiliki visi dan misi lainnya yang membuat kamu berkomitmen terhadap mimpi kamu tersebut.

Kuatkan komitmen
Berwirausaha tentu saja kamu bekerja sesuai passion yang kamu punya, dan hal ini akan berbeda dengan menjalankan pekerjaan di kantor. Usahakan untuk membedakan dan berkomitmen pada keduannya. Jika memang kamu benar-benar hanya ingin serius berbisnis saja, maka kamu harus all out.

Tentukan tujuan dengan jelas
Tentu saja, kamu harus menulis secara terperinci tujuan atau target-target apa saja yang ingin kamu raih pada pekerjaan juga bisnis kamu. Usahakan setiap pagi, kamu menulis terlebih dahulu apa saja tujuan kamu untuk hari itu. Dengan begini kam akan menjadi fokus untuk mengerjakan keduanya.
0
1.5K
15
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan